Jurusan di ITS dan Akreditasinya Berdasarkan Data Dikti Terbaru

 

Institut Teknologi Sepuluh Nopember
merupakan salah satu perguruan tinggi negeri terfavorit di Indonesia. Kampus
yang berlokasi di Surabaya, Jawa Timur ini berdiri pada tanggal 10 November
1957.

Secara institusi ITS sudah mendapatkan
akreditasi A dari BAN PT. Bagaimana dengan pilihan program studi di ITS? Di
bawah ini saya informasikan berbagai pilihan jurusan di ITS dan akreditasinya
berdasarkan data dari Dikti.

Perlunya tahu akreditasi jurusan
dan kampus adalah berkaitan dengan ijazah yang kelak akan didapatkan. Karena
perusahaan-perusahaan pun mencari kandidat-kandidat pegawai dari lulusan kampus
yang berkualitas. Oleh karena itu, jangan salah pilih ya!

 

Sumber Gambar : www.viva.co.id

Jurusan di ITS dan Akreditasinya Jenjang Diploma

No.

Program Studi

Jenjang

Akreditasi

1.

Metrologi dan Instrumentasi

D3

B

2.

Teknik Elektro Komputer Kontrol

D3

B

3.

Teknik Kimia

D3

B

4.

Statistika

D3

A

5.

Teknik Sipil

D3

A

6.

Teknik Sipil

D4

B

7.

Statistika Bisnis

D4

Baik

8.

Teknologi Rekayasa Instrumentasi

D4

Baik

9.

Teknologi Rekayasa Kimia Industri

D4

Baik

10.

Teknologi Rekayasa Konstruksi Bangunan Air

D4

11.

Teknologi Rekayasa Konversi Energi

D4

Baik

12.

Teknologi Rekayasa Manufaktur

D4

13.

Teknologi Rekayasa Otomasi

D4

Baik

14.

Teknik Mesin

D3

Baik Sekali

 

Jurusan di ITS dan Akreditasinya
Jenjang Sarjana

No.

Program
Studi

Jenjang

Akreditasi

1.

Arsitektur

S1

A

2.

Biologi

S1

A

3.

Desain Interior

S1

A

4.

Desain Produk

S1

A

5.

Fisika

S1

A

6.

Kimia

S1

A

7.

Matematika

S1

A

8.

Perencanaan Wilayah dan Kota

S1

A

9.

Sistem Informasi

S1

A

10.

Statistika

S1

A

11.

Teknik Biomedik

S1

A

12.

Teknik Elektro

S1

A

13.

Teknik Geomatika

S1

A

14.

Teknik Informatika

S1

A

15.

Teknik Komputer

S1

A

16.

Teknik Perkapalan

S1

A

17.

Teknik Sipil

S1

A

18.

Manajemen Bisnis

S1

B

19.

Desain Komunikasi Visual

S1

Baik

20.

Sains Aktuaria

S1

Baik

21.

Studi Pembangunan

S1

22.

Teknik Fisika

S1

Unggul

23.

Teknik Geofisika

S1

Unggul

24.

Teknik Industri

S1

Unggul

25.

Teknik Kelautan

S1

Unggul

26.

Teknik Kimia

S1

Unggul

27.

Teknik Lepas Pantai

S1

28.

Teknik Lingkungan

S1

Unggul

29.

Teknik Material

S1

Unggul

30.

Teknik Mesin

S1

Unggul

31.

Teknik Pangan

S1

Baik

32.

Teknik Sistem Perkapalan

S1

Unggul

33.

Teknik Transportasi Laut

S1

Unggul

34.

Teknologi Informasi

S1

Baik
Sekali

Jurusan di ITS dan Akreditasinya Jenjang Pascasarjana 

No.

Program Studi

Jenjang

Akreditasi

1.

Arsitektur

S2

A

2.

Fisika

S2

A

3.

Kimia

S2

A

4.

Magister Manajemen

S2

A

5.

Matematika

S2

A

6.

Statistika

S2

A

7.

Teknik Elektro

S2

A

8.

Teknik Fisika

S2

A

9.

Teknik Geomatika

S2

A

10.

Teknik Industri

S2

A

11.

Teknik Informatika

S2

A

12.

Teknik Kimia

S2

A

13.

Teknik Lingkungan

S2

A

14.

Teknik Mesin

S2

A

15.

Teknik Sipil

S2

A

16.

Biologi

S2

B

17.

Sistem Informasi

S2

B

18.

Teknik Kelautan

S2

B

19.

Teknik Material dan Metalurgi

S2

B

20.

Teknik Sistem Perkapalan

S2

B

21.

Perencanaan Wilayah dan Kota

S2

Baik

22.

Teknik Transportasi Laut

S2

                                              

Jurusan di ITS dan Akreditasinya
Jenjang Doktoral

No.

Program
Studi

Jenjang

Akreditasi

1.

Ilmu Arsitektur

S3

A

2.

Ilmu Fisika

S3

A

3.

Ilmu Kimia

S3

A

4.

Ilmu Statistik

S3

A

5.

Ilmu Teknik Elektro

S3

A

6.

Ilmu Teknik Kelautan

S3

A

7.

Ilmu Teknik Sipil

S3

A

8.

Teknik Industri

S3

A

9.

Teknik Kimia

S3

A

10.

Teknik Lingkungan

S3

A

11.

Teknik Mesin

S3

A

12.

Ilmu Komputer

S3

B

13.

Teknik Fisika

S3

C

14.

Manajemen Teknologi

S3

15.

Matematika

S3

16.

Sistem Informasi

S3

17.

Teknik Sistem Perkapalan

S3

Baik

 

Jurusan di ITS Jenjang Profesi
dan Akreditasinya

No.

Program
Studi

Jenjang

Akreditasi

1.

Profesi Insinyur

Profesi

 

Cerita Pengalaman Kuliah di
ITS

Berikut ini
adalah sebuah cerita berdasarkan pengalaman pribadi seorang mahasiswa asal Solo
bernama Ziadatul Khasanah dan Ridha Amali saat memilih jurusan di ITS. Cerita
ini juga dibagikan di website resmi ITS.

Awalnya tidak
pernah terbesit keinginan dari Ziadatul khasanah untuk kuliah di ITS.
Dibesarkan dalam lingkungan pesantren yang kental, mahasiswa yang akrab
dipanggil Zia ini justru lebih tertarik kepada ilmu-ilmu agama. Tapi semuanya
berubah ketika ada penawaran beasiswa dari Departemen Agama (Depag) untuk
siswa-siswi pondok pesantern di Solo.

“Dorongan dari
ayah membuat saya mantap untuk mengikuti seleksi beasiswa dari Depag,” tutur
zia. Jurusan yang dipilih adalah Teknik mesin ITS. “Jurusan Teknik mesin ITS
merupakan salah satu yang terbaik di Indonesia,”terang Zia.

Awal-awal tiba
di Surabaya, Zia sempat agak kaget dengan kultur masyarakat Surabaya, yang
menurutnya agak keras. “Setelah mengenal dan beradaptasi, ternyata masyarakat
Surabaya sebenarnya ramah-ramah dan jiwa sosialnya tinggi,” kata mahasiswa
angkatan 2007 ini. Lingkungan di ITS yang heterogen membuat ia mampu beradatasi
dan bersosialisasi.

Ditengah
rutinitas dan kesibukannya sebagai seorang mahasiswa, Zia juga tak pernah
melupakan targetnya selama kuliah. “Saya ingin bisa hafal Al-Qur’an, karena
Al-Qur’an merupakan sumber seluruh pengetahuan,” ujar alumnus SMA AS-Salam ini.
Selain itu, Zia juga ingin lulus tepat waktu, sehingga ia bisa segera
mengaplikasikan dan memberikan sumbangan terhadap pondok pesantrennya. Sesuai
dengan tujuan dari beasiswa yang diberikan Depag kepada dirinya.

Berbeda dengan
Zia, Ridhati Amalia justru dari awal tertarik masuk ke ITS, hal ini tak lepas
dari berbagai cerita tentang ITS dari kakaknya, yang merupakan mahasiswa Teknik
Industri ITS. Jurusan Teknik Sipil ia pilih lantaran terinspirasi ketika
melihat renovasi rumahnya. Dari itu semua ia mulai tertarik untuk terjun di
dunia teknik sipil. “Saya ingin bisa membangun dan merancang rumah saya
sendiri, kata Ridha.

Awal masuk ke
kampus ITS ia lumayan kaget dengan cara berbicara orang-orang Surabaya yang
menurutnya ceplas-ceplos. Terutama ‘gramernya’ Surabaya itu. Apalagi ia juga
baru masuk ITS pada tahun 2008. Tapi setelah dijelaskan oleh teman-temanya, ia
menjadi tahu dan maklum dengan itu semua. Apalagi masyarakat Surabaya ternyata
sangat ramah dan bersahabat dengan siapa saja. “Memang sempat shock juga
mendengar ‘gramer’ itu, kan di solo saya juga jarang mendengar kata-kata itu,”
ujar Ridha.

Kini kesibukan
mahasiswa yang rajin puasa senin-kamis ini lebih terfokus kepada kuliah dan
menyiapkan beberapa kegiatan jurusan yang akan berlangsung. Menurutnya berbagai
kegiatan yang ada di ITS secara tidak langsung melatih soft skill-nya. “Apalagi
para senior dari Teknik Sipil selalu membantu saya untuk bisa belajar dalam
melatih soft skill saya,” terang alumnus SMAN 1 Kertasura ini.

Demikian
informasi pilihan jurusan di ITS dan akreditasinya yang juga disertakan dengan
pengalaman seorang mahasiswa saat kuliah di ITS untuk menambah keyakinan Anda dalam
memilih ITS. Semoga bermanfaat.